Nama Pelayanan

Pengajuan Calon Kelayan Panti Sosial Tresna Werdha (PSTW)

Persyaratan

a. Laki-laki/perempuan usia 60 tahun keatas b. Atas kemauan sendiri/ keluarganya disertai Surat Permohonan c. Adanya persetujuan dari pihak keluarganya, surat izin keluarga d. Mampu mengurus diri sendiri e. Pas photo 3 x 4 sebanyak 3 lbr f. Surat Keterangan Dokter tentang : Tidak mengidap penyakit menular, Sehat mental dan tidak sakit jiwa, Tidak lumpuh g. Persyaratan keluarga untuk menerima kembali WBS apabila sakit yang memerlukan perawatan khusus/meninggal dunia

OPD Pelaksana Pelayanan

DINAS SOSIAL, PEMBERDAYAAN PEREMPUAN, PERLINDUNGAN ANAK, PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KELUARGA BERENCANA

Prosedur Pelayanan

-

Waktu Pelayanan

1.Hari Senin s/d Kamis 2.Hari Jumat 3.Waktu Penyelesaian Pelayanan : Jam 08.00 - 15.30 wib : Jam 08.00 - 16.00 wib : 30 Menit

Biaya Pelayanan

-

Kontak Pelayanan

Selly Tri Marni, SE Nomor HP/WA : 08126768879

Alamat Pelayanan

-