Nama Pelayanan

Pengajuan Calon Kelayan Panti Sosial Asuhan Anak (PSAA)

Persyaratan

Persyaratan Pelayanan untuk laki-laki a. Surat permohonan tertulis kepada PSAA yang dituju b. SKTM dari Wali Nagari c. Rapor Anak d. Foto copy KK dan KTP Orang Tua/Wali e. Foto copy Akte Kelahiran Anak f. Mempunyai Kartu BPJS/KIS g. Pas Photo berwarna 3 x 4 sebanyak 4 lembar h. Anak diutamakan dari keluarga miskin/ yatim/ piatu/ yatim piatu i. Usia SD, SMP dan SLTA 2. Persyaratan Penerimaan Kelayan untuk Perempuan a. Anak yatim, piatu, yatim piatu, dan anak terlantar b. Umur 10 s/d 18 tahun c. Pendidikan minimal 5 SD, nilai prestasi baik, mempunyai kemauan dan kemampuan untuk melanjutkan pendidikan d. Surat Keterangan Kesehatan yang menyatakan anak tersebut tidak menyandang penyakit menular, cacat fisik dan mental e. Akte Kelahiran f. SKTM dari Wali Nagari g. Surat Pernyataan dan perjanjian dari Orang Tua/Wali h. Surat Permohonan dari orang tua/wali i. Pas photo ukuran 3 x 4 sebanyak 4 buah j. Hasil Psikotest k. Case Record

OPD Pelaksana Pelayanan

DINAS SOSIAL, PEMBERDAYAAN PEREMPUAN, PERLINDUNGAN ANAK, PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KELUARGA BERENCANA

Prosedur Pelayanan

-

Waktu Pelayanan

1.Hari Senin s/d Kamis 2.Hari Jumat 3.WaktuPenyelesaian Layanan : Jam 08.00 - 15.30 wib : Jam 08.00 - 16.00 wib : 30 Menit

Biaya Pelayanan

-

Kontak Pelayanan

Selly Tri Marni, SE Nomor HP/WA : 08126768879

Alamat Pelayanan

-